Buku ini merupakan panduan orangtua untuk memperkenalkan anak dengan daur hidup pohon dari benih sampai menjadi tumbuhan dengan perantara tokoh rubah. Cerita yang ringan dengan gaya berirama akan mengembangkan kemampuan berbahasa si kecil. Anak pun jadi mudah menyerap kosa kata baru dengan ilustrasi lucu dan penuh warna, diharapkan membuat anak semakin gemar membaca buku.
Buku ini mengajarkan anak untuk mengenal angka dari satu sampai sepulu dalam bentuk cerita. Buku menceritakan tentang petualangan sepuluh anak dari suku Indian yang bertemu seekor beruang ketika sedang bermain. Mereka bukannya takut tetapi justru penasaran dengan beruang tersebut. Mereka mendekatinya namun beruang tersebut tidak memberikan respon. Beberapa aksi juga mereka lakukan agar beruang …