Buku ini mengajak kita semua untuk mengoptimalkan kekuatan doa yang dahsyat guna meraih kesuksesan dalam berbisnis melalui bahasan-bahasan berupa dosa-dosa bisnis yang tidak boleh dilakukan, cara bertaubat dari dosa bisnis, doa-doa bisnis yang dapat membantu melalui kesuksesan bisnis.