Dengan adanya buku ini, diharapkan dapat menjadi solusi bagi semua kalangan agar dapat menguasai pemrograman Visual Basic 2008 dengan lebih cepat dan mudah. Adanya teori dan praktek yang tepat sasaran, apalagi ditambah dengan tutorial video dan source code program akan dapat mengatasi semua kendala dalam menguasai Visual Basic. Bahkan bagi pengguna yang masih awam sekalipun.