Aku menyukaimu.Aku membencimu.Tak bisa menerima setiap perubahan yg terjadi dalam diriku,saat bertemu denganmu.Kau seperti air,mengalir begitu saja.Kau sudah jadi bagian hidupku.Kau biarkan aku menebak-nebak kemana kau bawa hubungan ini,sampai kau buka rahasia hatimu.Kau ingin menggantikan dia yang meninggalkanku.Mencintaku seperti mauku.Tidak masuk akal.Bagaimana kau bisa meyakinkanku,tapi cin…
Hidup sendiri ternyata lebih gampang diucapkan ketimbang dijalani. Mencari orang untuk dicintai sepenuh hati juga tak kalah rumitnya. Tapi, tak ada yang lebih sulit daripada jatuh cinta kepada orang yang pernah membuatmu bersumpah tak akan pernah mencintai siapa pun lagi. Orang yang tak ingin lagi kau temui seumur hidup. Orang yang dulu pernah menduakan cintamu. Orang yang bersamamu pe…