Peter Parker tadinya hanya pemuda biasa.Namun setelah seekor labah-labah mengigitnya, ia berubah menjadi Spider-Man!Sambil berayun dari gedung ke gedung, Spider-Man menumpas kejahatan, namun sayang, orang-orang di surat kabar menganggapnya berbahaya dan ia juga menjadi incaran Goblin Hijau, mahluk jahat yang ingin menjadikannya partner untuk menghancurkan dunia.